Klasifikasi dan Media Komunikasi dalam Organisasi
Komunikasi
dalam organisasi dapat dibedakan menjadi beberapa macam tergantung dari segi
peninjauannya.
1)
Dari segi sifatnya, dapat dibedakan menjadi:
a)
Komunikasi lisan
b)
Komunikasi tertulis
c)
Komunikasi verba , dan
d)
Komunikasi non-verbal
2)
Menurut arahnya, dapat dibedakan menjadi:
a)
Komunikasi ke atas,
b)
Komunikasi ke bawah,
c)
Komunikasi diagonal ke atas,
d)
Komunikasi diagonal ke bawah,
e)
Komunikasi horisontal,
f)
Komunikasi satu arah, dan
g)
Komunikasi dua arah.
3)
Menurut lawannya dapat dibedakan menjadi:
a)
Komunikasi satu lawan satu,
b)
Komunikasi satu lawan banyak (kelompok),
c)
Banyak (kelompok) lawan satu, dan
d)
Kelompok lawan kelompok.
4)
Menurut keresmiannya dapat dibedakan menjadi:
a)
Komunikasi formal, dan
b)
Komunikasi informal.
Masing-masing
jenis komunikasi tersebut akan dibicarakan sara singkat pada postingan berikutnya.
Sumber : Buku Dasar-Dasar Ilmu Organisasi.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar